6 Jenis Burung Penuh Mitos Di Indonesia

Kembali lagi di website resmi OmKicau.Id yang selalu update informasi seputar dunia burung ?. Khususnya di indonesia kita ini. Namun pada kesempatan kali ini, saya akan mengulas, mengungkap info yang beredar di masyarakat seputar mitos burung apakah itu kenyataan ataukah hanya hoak saja.. Nah kira-kira burung apa saja sih yang banyak memiliki mitos ini !.. Penasaran bukan ?. Yuk simak terus pembahasannya sampai habis guys dibawah ini :

Beberapa Tipe Burung Yang Memiliki Banyak Kepercayaan


6. Burung Emprit

Mungkin sebagian dari kita pasti tidak asing lagi dan pernah mendengar nama burung pipit, burung yang memiliki postur tubuh yang kecil nan mungil Ini menyimpan mitos yang masih tidak bisa dipercaya hingga sekarang.

Nah keyakinannya jika ada burung ini hinggap di depan rumah maka akan segera datang tamu Istimewa ke rumah dan jika burung pipit ini sampai berkicau di rumah kalian maka tamu yang datang nanti biasanya adalah tamu yang membawa berita baik.

Sedangkan jika burung ini sampai masuk kedalam rumah dan berkicau di rumah tamu maka yang akan datang nanti dipercaya akan datang tamu yang membawa berita buruk, waduh ngeri juga ya, makanya kalian harus mencegah dong agar burung pipit gimana caranya agar tidak masuk ke ruang tamu, yang dikhawatirkan berbunyi di dalam kan bisa repot dan was-was juga si pemilik rumah nantinya hehehe.

baca juga : cara menjinakkan burung emprit liar

emprit

5. Burung Gagak

Burung yang satu ini sudah terkenal sebagai burung yang penuh mistis, padahal gagak memiliki bentuk tubuh yang unik dan cantik namun daya tarik itu tidak percaya menyimpan banyak misteri yang ada anggapan bahwa kicauan mitos burung gagak bisa membuat bulu Kuduk berdiri.

Salah satu besar yang terkait burung ini adalah berita yang akan datangnya kematian banyak yang percaya bahwa saat burung ini berputar-putar dan hinggap di atas rumah biasanya seorang yang tinggal di dalamnya akan meninggal dunia. Waduh percaya atau nggak ya..?. Ngeri juga burung ini ya.

gagak

4. Burung Perkutut

Banyak kalangan yang meyakini mitos yang berkembang di masyarakat luas, berita Bila seseorang yang memelihara burung perkutut ini maka akan datang banyak keberuntungan ada juga yang beranggapan bahwa bila burung ini berkicau maka pemiliknya akan mendapat rezeki yang lebih banyak.

Nah mitos mitos ini paling banyak dipercayai di Jawa atau orang-orang kejawen jaman dahulunya ya, akan tetapi sampai sekarang juga terkadang masih saja ada yang yakin loh sama mitos ini.

perkutut

3. Burung Hantu

Sesuai namanya Burung ini bentuk yang menyeramkan namun menariknya cukup banyak orang yang berminat dengan burung hantu walaupun bentuknya yang tak lazim itu justru mampu menghipnotis sejumlah pencinta burung unik dan khas.

Sebelum itu ada yang perlu kalian tahu mitos di balik burung unik satu ini Sebagian besar masyarakat Indonesia percaya bahwa jika ada burung hantu ini hinggap di atap rumah dan bersuara di malam hari maka itu tanda akan ada seorang yang hamil, nah anda boleh bebas untuk percaya atau tidak karena ini hanya mitos yang berkembang di masyarakat.

burung-hantu

2. Walet

Burung walet merupakan salah satu burung langka yang banyak diincar banyak orang Burung ini memiliki kecepatan terbang di atas rata-rata dan jarang sekali hinggap di tempat yang bukan sarangnya.

Mengapa burung ini cukup mahal namun di sisi lain burung walet menyimpan mitos yang ada anggapan bahwa bila bila burung walet masuk ke dalam rumah maka bisa mendatangkan keberuntungan bagi si pemilik rumahnya. Yah jadi berharap kan .. kalian ingin dimasuki oleh burung walet agar masuk kedalam rumah mu.. heehhe.

baca juga : cara sukses budidaya burung walet

walet

1. Sirit Uncuing

Untuk yang belum ketahui mitosnya hingga hendak menyangka sirit yang tidak berdosa ini bagaikan burung yang eksentrik tidak salah sih sebab kombinasi bulunya memanglah menawan corak orange badannya disembur corak hitam dan bagian buntut yang garis- garis menawan.

Akan tetapi sisi buruk dengan mitos yang Bikin merinding, burung yang juga dikenal dengan nama kedasih ini adalah simbol kematian, apabila burung ini terbang mengitar dan berputar-putar sambil berkicau atau hinggap di sebuah rumah Lalu dia pergi jauh maka dipastikan si empunya rumah atau orang di sekitarnya akan mati setelah beberapa waktu kemudian.

sirit-uncuing

Tidak masalah jika Anda tertarik pada jenis-jenis burung yang kental dengan seperti di atas Anda, hanya perlu mitos yang tidak ada dalam mitos yang ada dan tidak menyalahi keimanan kepada agama yang dianut masing-masing. Itu saja jenis dan mitos burung yang cukup menyeramkan yang ada di indonesia, semoga dapat menambah pengetahuan temen-temen semua. Semoga dapat bermanfaat. By : OmKicau.ID

Baca juga : burung peliharaan cantik

Related Posts
Mengenal Jenis Murai Batu Yang Ada Di Indonesia
jenis-murai-batu

Kembali lagi masih bersama situs resmi Om Kicau, yang dimana pada kesempatan kali ini kami akan memberikan informasi seputar jenis Read more

Mengenal Keunikan Burung Rio Rio

Situs resmi omkicau.id seperti biasa kembali untuk memberikan informasi yang selalu update dan konsisten seputar dunia perburungan kicauan di nusantara Read more