Mengenal Ciri Burung Cucak Thailand

Burung cucak thailand satu ini merupakan salah satu burung yang memiliki habitat asli di negara Thailand. Dengan memiliki nama latin yakni Chloropsis Aurifons atau Goldenfronted Leafbird ini sering kali juga disamakan dengan jenis burung yang ada di Indonesia.

Untuk itu, bagi anda yang ingin memelihara burung dengan jenis ini, maka ada baiknya anda mulai untuk mengetahui apa saja ciri ciri dari burung Cucak Thailand ini. Berikut simak ulasannya untuk anda.

Kenali Lebih Jauh Mengenai Burung Cucak Yang Berasal Dari Thailand


1. Ciri Ciri Fisik Dari Burung Satu Ini

Hal pertama yang perlu untuk anda ketahui mengenai burung satu ini adalah ciri fisiknya. Dimana pada bagian dahi yang ada pada burung ini memiliki bulu dengan warna yang sangat menarik.

Untuk bagian tubuhnya sendiri, pada umumnya yang memiliki warna hitam adalah bagian tubuh seperti mata, kaki dan paruh. Selain itu, selebihnya warna yang terdapat pada burung asal Thailand ini adalah berwarna hijau.

gambar-burung-cucak-thailand

Untuk panjang dari burung Cucak Thailand sendiri adalah sekitar kurang lebih 25 cm. Burung ini pun memiliki bentuk yang lumayan kecil dan didominasi dengan warna hijau yang sangat cantik. Burung satu ini pun juga memiliki persebaran yang terbatas yakni hanya di wilayah Asia Tenggara saja, terutama di negara Thailand dimana nantinya anda akan sering jumpai burung satu ini.

2. Perbedaan Jenis Jantan Dan Jenis Betina

Untuk perbedaan burung satu ini dari jenis jantan dan juga betina dapat anda bedakan dari beberapa hal. Akan tetapi, anda pun nantinya tidak akan sulit untuk membedakan burung satu ini dari jenis jantan ataupun betinanya.

Hal ini tentu saja berbeda dengan burung poksai jambul putih. untuk burung satu ini, anda pun bisa membedakannya dengan jumlah bulu yang ada pada tubuhnya.

Untuk jenis burung yang betina dari cucak Thailand ini memiliki bulu yang tidak banyak di sekitar kepalanya. Hal satu ini lah yang membedakan antara burung dengan jenis jantan dan jenis betina.

Untuk burung satu ini yang memiliki jenis kelamin jantan maka pada bagian sekitar kepalanya akan memiliki bulu yang lebih banyak jika dibandingkan dengan burung yang memiliki jenis kelamin betina.

3. Harga Burung Di Pasaran

Bagi anda yang tertarik untuk memelihara burung satu ini, maka anda pun bisa membelinya di pasaran. Pasalnya, burung satu ini pun terjual di Indonesia, tidak hanya di negara Thailand.

Untuk harganya sendiri pun tergantung dari berapa banyak harga burung yang tersedia di pasaran tersebut. Jika anda berminat untuk membelinya, maka anda pun bisa merogoh kocek sekitar 400 ribu hingga 600 ribu rupiah tiap satu ekornya.

4. Perawatan Yang Harus Dilakukan

Untuk merawat burung Cucak Thailand, maka anda pun bisa merawat burung satu ini dengan baik. Dimana jika anda ingin memiliki burung dengan jenis satu ini yang nantinya akan memiliki suara merdu, maka anda pun bisa menempatkan sangkarnya di dekat sangkar burung jenis lainnya. Selain itu, anda pun juga jangan menempatkan sangkar dengan tempat terlalu tinggi.

Ketika anda mengetahui bagaimana ciri ciri dari jenis burung satu ini, maka anda pun nantinya akan bisa untuk mengoleksi burung yang cantik ini.

Selain itu, ketika anda membeli burung dengan jenis ini, maka anda pun perlu untuk memilih jenis burung cucak dengan jenis Thailand dengan benar. Jangan sampai anda memilih jenis burung yang cacat.

Demikianlah informasi seputar burung cucak thailand yang dapat kami share kepada temen-temen semua, semoga kiranya bisa menambah pengetahuan dan bermanfaat ya, salam kicau mania.

Related Posts
Mengenal Keunikan Burung Merpati Santinet Dari Turki
Burung Merpati Santinet

Omkicau - Burung Merpati Santinet, Hobi memelihara burung merpati ternyata sudah banyak penggemarnya dari jaman dahulu. Salah satunya yang terkenal Read more

Jenis Burung Lovebird Olive
lovebird-olive

Pada kesempatan kali ini, omkicau.id kembali memberikan info seputar burung kicau, dan pokok bahasan yang akan di ulas adalah tentang Read more